Mohon jangan senang dulu membaca judul tautan di bawah ini. Malah sebaliknya, akan lebih baik jika anda merasa sebel. Soalnya, judul itu bukan omongan KPK, tetapi klaim pengacara Nazarudin, Junimart Girsang (JG), belaka. Berhubung sumber berita adlh pengacara dari seorang koruptor, maka keabsahan (alih-2 kebenarannya) patut dipertanyakan dua kali: 1) Apakah JG bicara jujur, dan; 2) apakah kesaksian Nazar bisa dipercaya. Entah sudah berapa cakram rekaman omongan mantan Bendum PD itu yg dimiliki KPK terkait tuduhan keterlibatan Anas. Tetapi tak satupun kunjung bisa utk menjadikan Ketum DPP PD itu sbg tersangka. Klaim JG tak jauh beda dg janji-2 Ketua KPK Abraham Samad (AS) soal Hambalang. Enak dibaca/didengar/ditonton, tapi belum tentu perlu.
Selanjutnya baca tautan ini:
http://www.tempo.co/read/news/2012/10/10/063434879/KPK-Sudah-Pegang-Bukti-Keterlibatan-Anas
Wednesday, October 10, 2012
Home »
» JUNIMART GIRSANG (PENGACARA NAZAR): KPK SUDAH PEGANG BUKTI KETERLIBATAN ANAS
0 comments:
Post a Comment