Sunday, February 24, 2013

MAJELIS TINGGI PARTAI (MTP) PD MEMINTA KPK MENJAWAB TUDINGAN ANAS

Majelis Tinggi Partai (MTP) PD bergerak cepat. Hasil rapat mendadak semalam di Cikeas menunjukkan "sense of urgency' tsb. Dan sperti diduga, TMP merespons tudingan sang mantan Ketum, Anas Urbaningrum (AU), dg meminimalisasi kontroversi yakni meminta KPK yg memberikan penjelasan apakah tudingan-2 intervensi tsb beralasan. Kendati demikian, tersirat adanya 'kemarahan' TMP, karena dalam 7 poin pernyataan itu, tak ada ucapan terimakasih kepada AU atas kinerjanya selama memimpin PD. Ini sangat tak lazim, walaupun hanya utk basa-basi alias 'ya khannu'. Saya juga meklihat pengganti AU (Max Sopacua dan John Allen) kapasitasnya jauh dr AU. Apabila tdk segera diganti dg Ketum baru yg lebih akseptabel, mrk justru akan membebani MTP dan mengganggu proses pembenahan partai. 

Selanjutnya baca tautan ini:

http://news.detik.com/read/2013/02/24/022818/2177944/10/ini-7-pernyataan-majelis-tinggi-pasca-berhentinya-anas-dari-ketum-pd?ntprofil
Share:

0 comments:

Post a Comment

THF ARCHIVE

FP GUSDURIANS